BRIEFING PETUGAS PTSP 16 DESEMBER 2024

Galeri Foto Kegiatan SLIDE DEPAN

Senin, 16 Desember 2024 tepat pukul 08:30 WIB, telah dilaksanakan kegiatan rutin briefing pagi di Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Pegadilan Tinggi Padang dipimpin oleh Bapak Endri Novian, S.E., M.M. Sekretaris Pengadilan Tinggi Padang, Ibu Nurmaidarlis, S.H. Panitera Muda Pidana Pengadilan Tinggi Padang, dan Bapak Zulkifli, S.H. Panitera Muda Hukum Pengadilan Tinggi Padang.

Briefing diawali dengan yel yel selamat pagi kemudian dilanjutkan dengan arahan dan bimbingan kepada Petugas PTSP mengenai pentingnya kedisiplinan dalam bertugas dan memberikan pelayanan prima kepada pencari keadilan.

 80 total pengunjung

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *